METODE SERVQUAL DAN IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS UNTUK ANALISA KUALITAS LAYANAN JASA PENDIDIKAN TINGGI PADA MAHASISWA DI CIREBON

Chandra Lukita, Sudadi Pranata, Kiran Agustin

Abstract


Penelitian dengan judul “Metode Servqual dan Importance Performance Analysis Untuk Analisa Kualitas Layanan Jasa Pendidikan Tinggi Pada Mahasiswa di Cirebon”.Maksud dan tujuan dari penelitian tersebut adalah untuk mengetahui bagaimana kinerja dan kualitas layanan jasa pendidikan tinggi di Cirebon. Pengambilan data menggunakan teknik wawancara dan menyebarkan kuesioner, banyaknya sample sebesar 200 responden yang terdiri dari mahasiswa di Cirebon.Data – data lain yang diperoleh dari hasil observasi, wawancara, dan studi pustaka. Penelitian ini menganalisis kinerja pada masing-masing Perguruan Tinggi dan menghitung tingkat kepuasan mahasiswa dengan serangkaian pengujian dalam analisis data. Metode yang digunakan adalah Metode Service Quality (Servqual Gap 5) dan Importance Performance Analysis dengan sebelumnya diuji dengan Uji Validitas dan Uji Reliabilitas. Dari hasil penelitian, diperoleh data yang menyatakan hasil dari metode servqual rata-rata keseluruhan gap per dimensi, dapat diketahui bahwa dimensi bukti fisik yang memenuhi harapan mahasiswa dengan gap = 0, dan sisanya yaitu Empati, Kehandalan, Daya Tanggap dan Asurance memiliki gap negatif, dengan kehandalan dan daya tanggap sebesar -0,3, empati -0.2 dan asurance -0,1. Dan tingkat kesesuaian rata-rata sebesar 96 pada perhitungan menggunakan metode Importance Performance Analysis menunjukkan bahwa kualitas pelayanan jasa pendidikan tinggi di Cirebon yaitu Sangat Baik.

Katakunci: Kualitas Pelayanan, Servqual, Kepuasan Mahasiswa, Importance Performance Analysis

Full Text:

PDF

References


Ronny, Toko Online DenganLK Sistem Lelang, Vol. I, eJournal Fakultas Teknologi Informasi Universitas Islam Kalimantan, 2013.

Kotler Philip and Armstrong G. 2008. “Prinsip-Prinsip Dasar Pemasaran”. Jakarta: Erlangga.

Kotler, Philip and Kervin Lane Keller. 2009. Marketing Management 13th

Edition. (Alih bahasa: Bob Sabran). Jakarta: ERLANGGA.

Prof. Dr. Sugiyono. 2013. METODE PENELITIAN KUANTITATIF, KUALITATIF DAN R&D. Penerbit Alfabeta, CV. Bandung

Rangkuti, F. 2002. Measuring Customer Satisfaction : Teknik Mengukur dan Strategi Meningkatkan Kepuasan Pelanggan, Jakarta: PT.Gramedia Pustaka Utama.

Tjiptono, Fandi dan Gregorius Candra .(2007). Service, Quality, and Satisfacation. Yogyakarta: Andi Offset

Umar, Husain. 2005. Studi Kelayakan Dalam Bidang Jasa. Jakarta: Cetakan 1. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Yamit, Zulian. 2005. Manajemen Kualitas Produk dan Jasa. Edisi Pertama, Cetakan Keempat, Penerbit Ekonisia, Kampus Fakultas Ekonomi UII Yogyakarta.

Nurgaha Lutfi, Yuniar, dan Ambar Harsono. 2015. “Usulan Peningkatan Kualitas Pelayanan JasaPendidikan Bahasa Inggris MenggunakanMetode Service Quality(Servqual)Di Lbpp Lia MartadinataKota Bandung”. Vol. 3, No. 1. ISSN: 2338-5081

Martilla, J. A. James. 1997. Importance-Performance Analysis. Journal Of Marketing 41 Pp 13-17

Parasuraman, A, Zeithml, Valarie A. And Berry, Leonard L . 1991.

Refinement and Reassessment of the SERVQUAL Scale. Journal of retailing, Vol 67, No.4:420-450

Rosi, Setyorini. 2015.“Persepsi Mahasiswa Terhadap Kualitas Layanan Di

Program Magister Sains dan Doktor Fakultas Ekonomika Dan

Bisnis Universitas Gadjah Mada: Penerapan Model Servqual Gap-

Dan IPA”.Yogyakakarta: Tesis UGM.

Wibisono, Deni. 2018. “Analisis Kualitas Layanan PendidikanDengan Menggunakan IntegrasiMetode Servqual Dan QF”. Volume 10, No. 1, pp. 56-74 e-ISSN: 2502-5449 p-ISSN: 2085-2266

https://jabar.bps.go.id/statictable/2018/03/12/293/jumlah-perguruan-tinggi-swasta-di-lingkungan-kopertis-wilayah-iv-menurut-kabupaten-kota-se-jawa-barat-2017.html[di akses tanggal 08 Agustus 2019 jam 20:36 wib]

http://junaidichaniago.wordpress.com[di akses tanggal 16 Agustus 2019 jam 15:58 wib]




DOI: https://doi.org/10.51920/jd.v9i2.117

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Digit




Alamat Redaksi :
LPPM Universitas Catur Insan Cendekia (UCIC)
Jl. Kesambi 202, Kota Cirebon 45133, Prov. Jawa Barat, Indonesia
Telp.(0231) 220 250 / 220 260 / 200 418
Fax.(0231) 242 112, E-mail:lppm@cic.ac.id
Website: http://jurnaldigit.org
 
P ISSN : 2088-589X
E ISSN : 2720-9636

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.